Ask Price : Harga yang ditawarkan pasar ketika kita hendak melakukan Buy pada suatu mata uang (pair)
Bid Price : Harga di mana pasar berani membeli ketika kita melakukan Sell pada suatu mata uang (pair)
Base Currency (indirect currency) : Mata uang yang penulisan USD nya di depan misalnya USD/JPY , USD/CHF.
Counter Currency (direct currency) : Mata uang yang penulisan USD nya di belakang misalnya EUR/USD , GBPUSD.
Bullish : Keadaan di mana grafik bergerak naik untuk jangka waktu tertentu. Analogi bull atau banteng didapat karena hewan ini selalu menanduk ke atas jika hendak manaklukan lawannya.
Bearish : Keadaan dimana grafik bergerak turun untuk jangka waktu tertentu. Analogi bear atau beruang didapat karena hewan ini selalu mencakar ke bawah jika hendak menaklukan lawannya.
Long : Sebutan untuk Buy.
Short : Sebutan untuk Sell
Margin : Dana yang ditempatkan sebagai jaminan kepada broker setiap kali membuka posisi.
Resistance : Level tertinggi suatu harga (batas atas)
Support : Level terrendah suatu harga (batas bawah)
Bucks : Sebutan untuk USD
Aussie : Sebutan untuk AUD (Australian dollar)
Cable : Sebutan untuk GBP/USD
Chunnel : Sebutan untuk EUR/USD
Greenback : sebutan untuk USD
Kiwi : Sebutan untuk NZD (New Zealand Dollar)
Loonie : Sebutan untuk CAD (Canadian Dollar)]
Yuppy : Sebutan untuk EUR/JPY
Pip/poin : pergerakan terkecil pada harga, misalnya harga bergerak dari 1,4350 ke 1,4351 dikatakan bergerak 1 pip/poin
Lot : Satuan yang digunakan untuk mengukur besarnya transaksi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar